SDI Perumnas Antang I Persiapan Pelaksanaan ANBK

reportasependidikan.com – UPT SPF SD Inpres Perumnas Antang I kecamatan Manggala kota Makassar menggelar persiapan Asesmen Nasional Berbasis Komputer.

Persiapan ini termasuk simulasi dan gladi ANBK yang diikuti siswa kelas 5 sebanyak 30 siswa.

Enung Tuti Siswati, S.Pd selaku kepala sekolah mengatakan, sebelum pelaksanaan ANBK tentunya kita akan melaksanakan persiapan seperti simulasi dan gladi yang akan diikuti siswa.

BACA JUGA:  Dengan Kerjabakti, SDN Paccinang I Bangun Keharmonisan

Persiapan ini dilaksanakan agar proses ANBK nantinya dapat diikuti siswa dengan baik.

Print Friendly, PDF & Email
(Visited 5 times, 1 visits today)

Tinggalkan sebuah komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

You cannot copy content of this page